Minggu, 12 April 2009

Depok….hawa yang panas, pantai yang rame dan makanan yang enak….^_^

Minggu, 12 April 2009
Pagi-pagi waktu Bunda masih mencuci baju, Bude dan Uti masak di dapur dan Tante Lin masih tidur.

“Main ke Depok..yuk”, kata ayah
“Hari ini..”, kata Bunda
“Ayah yang traktir ni ?”kata BUnda
“Nggak pa-pa, kan kita belum pernah sekeluarga main dan makan di Depok”, kata Ayah
“Ok…kita berangkat klo urusan rumah sudah rampung”, kata Bunda
“Bude…Uti…kita main ke depok, nggak usah masak makan siang dan malam”, kata Bunda
“Q…ayo pakpung, kita tindak-tindak..mau?”kata Bunda
“Horeeee…”, kata Q dengan tepuk tangan

Berangkat dari rumah jam 10.00 pagi sampai di depok jam 11 an siang. Langsung ke pasar ikan beli cumi-cumi, kepiting, ikan kakap dan ikan nila. Ada ibu-ibu yang menyediakan jasa layanan memasak.

“Mbak, saya masakin ya, murah kok paling baker Rp 7.000,- dan asam pedas Rp 6.000,- ..mau ya mbak”, kata ibunya
“Kita ikut ketempat ibu”, kata Bunda

Ayah, Bunda, Q, Uti dan Bude jalan kaki ikut ibunya. Lumayan jalan sekitar 5 menit sampai di warung dengan nama “Ibu LG”, kita ikut masuk.
Bunda pesan agar Nila dan Kakap di baker, Cumi di buat Asam pedas dan kepiting di buat saos tiram….sepertinya enak…
Bunda pesan paket nasi, sambal dan lalapan, tambah the panas 1 buat Q dan Es Degan(kelapa Muda) 6 buah…segeeerrr di pantai….

Tunggu hamper 30 menit semua menu dating, eeeehhhhmmmm harum baunya wanginya….
Hap…hap…hap habis semuanya dalam waktu yang singkat….

“uha..uha..uha…edas bunda”, kata Q
“Ini…mimic the”, kata BUnda
“Gimana rasanya Q”, kata Bunda
“Enak….guyih(gurih)…uha..uha(untuk rasa pedas)”, kata Q

Habis maem, kita main ke pantai. Q lari terus dengan rasa senang dan riang…nggak merasa lelah.
Kita pulang jam 02.00 siang sehabis sholat Zhuhur, sampai di rumah jam 03.00 sore pas azan Asar….

Alhamdulillah, satu hari sudah dilewati dengan kebahagiaan….
Q Happy, nak?

Tidak ada komentar:

Posting Komentar